Pengangkatan CASN Dipercepat, CPNS Paling Lambat Juni dan PPPK Oktober 2025
Jakarta – Pemerintah memastikan pengangkatan Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) 2024 akan diselesaikan paling lambat Juni 2025 untuk Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Oktober 2025 untuk Pegawai Pemerintah dengan ...